pria dengan julukan 'anak mama' ternyata bisa jadi kekasih atau suami
yang baik.
Pria yang sejak kecil hingga dewasa memiliki hubungan sangat dekat
dengan ibunya seringkali mendapat julukan 'si anak mama'. Masalahnya,
pria tipe ini umumnya memiliki sifat manja. Itulah sebabnya mereka kerap
mendapat reputasi buruk di mata wanita.
Namun, pria dengan julukan 'anak mama' ternyata bisa
menjadi kekasih atau suami yang baik.
“Akibat
kedekatannya dengan seorang ibu, perasaan mereka jauh lebih sehat. Tipe
pria ini lebih menghormati hubungan monogami dari pada pria yang kurang
punya koneksi dengan ibunya,”
Kebanyakan pria 'anak mama' selalu dekat
dengan ibunya selama bertahun-tahun. Dengan demikian hubungan yang baik
antara ibu dan anak juga bisa mempengaruhi hubungan mereka ketika telah
memiliki kekasih. Pria tipe ini cenderung bisa menjadi pendengar yang
baik, lebih terbuka dan bersedia mendengar keluhan pasangannya.
“Dengan
mengamati cara ia berhubungan dengan orangtua dan mendapatkan umpan
balik yang baik, ketika dewasa pria 'anak mama' lebih mungkin melawan
stereotip maskulin, yang salah satunya gemar memainkan perasaan wanita.
Umumnya, pria tipe ini lebih memahami perasaan wanita,”
Archives
-
▼
2010
(1497)
-
▼
Oktober
(51)
- 4 Alasan Tak Terburu-buru Mengikat Pasangan
- Deteksi Kepribadian Lewat Nomor Ponsel
- Tips Melupakan Si Dia yang Tak Patut Dicintai
- Diakah, Cinta Sejati Kita?
- Tips Cara Memilih Calon Isteri/Istri/Jodoh/Pacar
- 3 Cara Sukses Menjadi Playboy Sejati
- Ini Dia 5 Cara Bikin Pria Makin Cinta
- 11 Objek Wisata Indonesia yang berstatus WORLD HER...
- Hasil Temuan di Planet Mars Yang Dirahasiakan Nasa
- 12 Misteri Terbesar Dunia Yang Membuat Penasaran
- Legenda Tempat paling Menyeramkan di Dunia
- Beginilah kalau orang normal chattingan sama anak ...
- Jembatan Selat Sunda (kebesaran teknologi Indonesia)
- ANEH!! Video Bayi di USG Bersujud Ketika Dibacakan...
- Lima Tanda Pasangan Punya Selingkuhan
- Warning Untuk Malaysia…Indonesia mulai Belanja Alu...
- 4 Cara Balas Dendam pada si Peselingkuh
- Trik Kencan dengan Mantan Kekasih Sahabat
- 10 Tanda Siap Mencari Cinta Usai Patah Hati
- Katakan "Aku Mencintaimu" sekarang..!
- Alamat Akun Twitter Artis Indonesia
- Atheis : Siapa Yang Menciptakan Tuhan???
- Tips Buat Ngilangin Rasa Sakit Hati
- Rahasia uang kertas Dollar dan peristiwa 9/11 !!
- Niat Mau Nolong Eh Malah Kesetrum Tegangan 50000 V...
- VIDIO Penampakan Ular Terbesar
- 3 Trik Agar Orangtua Jatuh Hati pada Pilihan Anda
- Prasasti Berpesan Mistis Ditemukan di Bandung
- 3 Tipikal Wanita Tak Disukai Pria
- Keuntungan Punya Kekasih 'Anak Mama'
- SubhanAllah,Wallahualam,,Inilah Goa Ashabul Kahfi ...
- Benarkah Tanah Yang Dijanjikan Bukanlah Palestina,...
- "SALUT buat 2 bocah ini"
- Hati-hati Gan Jangan Sering Melotot Kalo gak Mau K...
- HEBOH!! Jenazah Bayi di Thailand Ditemukan Sangat ...
- Wow !!! Rahasia Trik Sulap dengan Korek Api,liat n...
- Jenazah Teteskan Air Mata, Gegerkan Warga
- Inilah Tanda-Tanda Kiamat Yang Mulai di Bangun Di ...
- Enam Hal yang Sulit Diungkapkan Pria
- Doa-doa Indah Para Nabi dalam Al Quran
- UNIK!! Ada Cahaya Ajaib di Bagian Utara Bumi
- Hati-Hati Berita BOHONG mengenai Keperawanan Remaja
- Inilah Manusia yang me-mumi -kan diri sendiri,ampe...
- foto penampakan yang terbaik di dunia
- JANGAN LIHAT KE LUBANG INI..!!
- 8 Kalimat Ampuh Luluhkan Hati Pria
- Respons Salah Wanita Saat Pria Nyatakan Cinta
- Tahukah kamu...kalo 'Upin & Ipin' Diproduseri Mant...
- Video Bukti Kebohongan NASA (Sembunyikan Kehidupan...
- Ternyata Cew2 ASIA lebih parahj dari cew2 barat sa...
- Percaya atau tidak,,Ini adalah salah satu Kuasa Tu...
-
▼
Oktober
(51)
Keuntungan Punya Kekasih 'Anak Mama'
Senin, Oktober 04, 2010 |
Label:
Metroseksual
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
JANGAN CUMA LIHAT DOANK GAN!!
TINGGALIN JUGA KOMENTAR KAMU...OKE!?